Foto penyerahan Sumbanangan
Hari senin, 8 Nopember 2010 melalui perwakilan siswa/siswa SD Negeri 012 Pasir Emas melakukan penggalangan dana untuk membantu meringankan beban yang dialami teman-temannya yang sedang tertimpa bencana, penggalangan dana ini setelah terkumpul dikirimkan melalui rekening yang disediakan oleh TV One Satu Untuk Negeri. Kepedulian anak-anak ini patut dihargai sebagai bentuk solidaritas sesama warga negara, tampak salah satu perwakilan menyerahkan hasil penggalangan dana kepada kepala sekolah untuk dikirimkan.
Salut untuk kegiatannya!!!
BalasHapus